Pasien AS perlu makanan sehat anti radang

Jenis makanan dan minuman Anti Radang khusus pasien AS dan makanan pantangan dapat di baca pada buku AS jilid 2 Bab 19.

Perlunya Relasi yang Harmonis dengan Pasangan atau Anggota Keluarga lainnya

Hidup damai dan minim konflik akan membuat pasien AS lebih jarang mengalami rasa nyeri. Hidup sering bertengkar dan penuh konflik membuat tubuh menghasilkan hormon kortisol (hormon stress) yang memicu timbulnya stress dan menjadi jalan untuk AS menjadi kambuh dan bertambah nyeri.

Apa yang Terjadi Jika sudah didiagnosis terkena AS

Denny Hermawan Lompo; Co-Author buku STAND TALL ! : Mengelola dan Menaklukkan Ankylosing Spondylitis tetap melatih tubuhnya secara rutin sehingga bisa beraktivitas secara normal seperti orang sehat lainnya. Jika didiagnosis terkena ankylosing spondylitis, apakah saya akan menjadi cacat?  Tingkat keparahan AS sangat bervariasi dari satu orang ke orang lainnya. Tidak semua orang akan mengalami komplikasi yang paling serius atau penyatuan tulang belakang. Beberapa orang hanya akan mengalami...

STAND TALL Jilid -1

STAND TALL Jilid -1
Buku AS Bahasa Indonesia pertama di dunia. Untuk pemesanan buku POD-Print On Demand, silahkan hubungi penulis melalui menu header di sisi kanan atas situs ini.

PESAN BUKU STAND TALL ! JILID 1 DAN 2 DI TOKOPEDIA

STAND TALL Jilid- 2

STAND TALL Jilid- 2
Buku AS Bahasa Indonesia pertama di dunia. Untuk pemesanan buku POD-Print On Demand, silahkan hubungi penulis melalui menu header di sisi kanan atas situs ini.

BELI BUKU STAND TALL ! 1 SET DI BUKALAPAK.COM